DPRD Trenggalek Sudah Membuat Kesepakatan Bersama Tentang KUAPPAS Tahun 2023

Trenggalek,PersatuanBangsa.com
DPRD Trenggalek Kembali mengadakan rapat Membahas KUAPPAS tahun 2023 di Gedung Paripurna DPRD Trenggalek. Jumat (12/08/2022)

Wakil Ketua Doding Rahmadi mengatakan bahwa,hari ini sudah membuat kesepakatan bersama tentang KUAPPAS tahun 2023, dan pendapatan kita mencapai 1,9 triliyun, dan pengeluaranya kurang lebih mencapai 1,9 lebih triliyun. dan ini masih asumsi sementara,dan tinggal menunggu keputusan hasil dari kementrian keuangan dan perkiraan di bulan oktober ini.

Di sisi lain,di KUAPPAS tahun ini, kita menurun sedikit di karenakan kita pinjam, dan di situ kita ada tambahan DD yang dulunya 19 menjadi 40. dan kita terus mempersiapkan anggaran untuk honorer P3K ini,dan sudah kita anggarkan kurang lebih 76 miliyar .

“Sedangkan di Bagian Banggar, biaya modal keseluruhan masih kurang di karenakan kegiatan-kegiatan yang belum prioritas kita alihkan ke biaya belanja,”ungkapnya

Adapun prioritas yang di maksud, yaitu,yang di usulkan oleh bupati sesuai visi dan misi itu, dan disisi lain di bagian inflastruktur menurun 1 persen dikarenakan tahun ini ada PEN.

“Sedangkan untuk belanja di tahun 2023, menurun 1 persen itu, dengan harapan kita, tidak turun akantetapi harus dinaikan lagi, agar di tahun 2023 semua sudah tuntas semua,”pungkasnya

Ketua DPRD Samsul Anam menambahkan bahwa, sudah kami tetapkan KUAPPAS yang sudah menjadi kesepakatan bersama, Adapun masih ada beberapa draf yang belum tersedia. Sedangkan di tahun 2023, inflastruktur yang belum teranggarkan,agar dapat bisa terbiayai oleh DAK dan DID daerah ,”tutupnya (Ag)

Pos terkait